Levante at Distrik KLASIKA Grand Wisata Bekasi oleh Sinar Mas Land, Rekomendasi Perumahan Terbaik di Bekasi yang Menawarkan Perpaduan antara Kenyamanan dan Ketenangan
Dahulu, kalau mendengar kata “Bekasi”, pikiran saya langsung membayangkan kondisi macet, panas, ruwet, sumpek, jauh dari/ ke mana-mana. Yap, karena kebetulan saya punya beberapa saudara dan teman yang rumahnya di…