Benarkah Anak yang Homeschooling Sulit Bersosialisasi?
Salah satu pertanyaan yang sering didapatkan oleh orang tua yang meng-homeschooling anaknya adalah, “Anak homeschooling sulit bersosialisasi enggak, sih? Kan sekolahnya di rumah terus, enggak pernah bertemu dengan teman-teman sebayanya?”…