Kategori: Financial Tips
Ketika ingin berinvestasi, kita pasti akan mempertimbangkan setidaknya 4 hal berikut ini yaitu, apa jenis investasi tersebut? Seberapa besar keuntungan yang akan didapatkan? Berapa besar modal yang dibutuhkan? Dan seberapa besar resikonya? Namun pada umumnya, risiko sejalan dengan keuntungan yang akan diperoleh. Semakin besar keuntungan yang diperoleh, resikonya biasanya semakin …
Ada yang mengernyitkan dahi ketika membaca judul artikel ini, Cara Mengelola Keuangan Keluarga dan Usaha untuk Womanpreneur? Hayooo lho, kapokmu kapan, abot to judule? Hahaha, uppsss… Tenang, tenang. Saya cuma bercanda, kok. Jadi, jangan ketakutan dulu baca judulnya ya. Kali ini, saya memang mau sharing tentang bagaimana cara yang baik …
Wakaf. Apa sih yang ada di pikiran teman-teman kalau mendengar kata “wakaf”? Kayaknya, (pasti) tanah atau bangunan ya? Wah, sama, dulu saya juga gitu, kok. Kalau dengar kata “wakaf” yang diingat ya dua obyek/ benda yang saya sebut tadi. Namun, tahukah teman-teman, bahwa sebenarnya yang namanya wakaf itu enggak harus …
Keluarga Surya. Apanya Keluarga Hamsa? Tetangganya? Saudaranya? Hahaha, bukaaaan. Keluarga Surya itu judul web series bergenre komedi yang dibuat oleh Sun Life Financial Indonesia (Sun Life). For your information, Sun Life merupakan perusahaan penyedia layanan jasa keuangan internasional terkemuka yang menyediakan beragam produk asuransi serta solusi pengelolaan kekayaan dan aset, …
“Mengajari anak berzakat? Kan anak masih kecil, belum baliq, belum kenal duit pula. Ntar-ntar aja, ah!” Hehehe, adakah teman-teman, khususnya yang sudah menjadi orang tua, berpikir demikian? Hmmm… sama sih, kedua anak saya, Maxy (5 yo) dan Dema (3 yo) juga belum mengenal tentang nilai uang maupun benda-benda berharga lainnya. …